Pentingnya menjaga kesehatan gigi

Mungkin bagi sebagian orang, gigi tidaklah menjadi prioritas utama yang harus kita jaga kesehatannya. Tapi gigi adalah merupakan harta yang berharga bagi setiap orang..

Karena dengan gigi yang sehat & kuat kita dapat menjalankan aktifitas dengan lancar.. sayangnya , biasanya kita baru menyadari betapa pentingnya menjaga kesehatan gigi ketika kita sudah dewasa , dimana kondisi gigi kita telah mengalami kerusakan ataupun tidak sebaik ketika kita berumur dibawah 10 tahun. Ini disebabkan ketika kecil biasanya sering mengkonsumsi makan manis seperti permen dan coklat. nah apa yang kita bisa lakukan jika sudah begini, kita hanya bisa menyesali ketika gigi kita sudah berlubang ataupun sudah ada yang dicabut karena kondisi gigi yang sudah tidak memungkinkan.. Yang bisa kita lakukan sekarang yaitu menjaga gigi yang masih sehat dengan rajin membersihkan gigi setiap hari ,, jangan sampai terlewatkan..

Karena gigi adalah aset penting dalam tubuh anda.

0 komentar :

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | JCPenney Coupons