Inilah LCD tertipis seantero jagat

Raksasa pabrikan eletronik dari Korea, LG, baru-baru ini meluncurkan LCD tipis yang ditasbih sebagai pemegang rekor LCD tertipis didunia. LCD ini memiliki ketebalan dibawah 3mm, yakni 2.6mm dengan ukuran lebar layar 42-inch dan resolusi 1080p.

Memegang rekor baru sebagai layar tertipis, 42-inch panel LCD ini hanya memiliki berat kurang dari 4 kg dan refresh rate 120Hz dan menawarkan teknologi full HD (1920×1080) yang jelas dan tajam. Karena bobotnya yang ringan membuat LCD panel ini ideal untuk ditempel di dinding. Kehadriannya sendiri baru dapat dilihat untuk umum pada pembukaan Consumer Electronics Show (CES) 2010 akan berlangsung di Las Vegas.


0 komentar :

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | JCPenney Coupons